Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » RAGAM » Wali Kota Bern Sampaikan Simpati untuk Ridwan Kamil

Wali Kota Bern Sampaikan Simpati untuk Ridwan Kamil

  • account_circle Pro Indonesia
  • calendar_month Sen, 30 Mei 2022
  • visibility 127
  • comment 0 komentar

BERN — Wali Kota Bern Alec Van Graffenried menyampaikan simpati secara langsung kepada Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Ridwan Kamil atas hilangnya Emmeril Kahn Mumtadz di Sungai Aare, Swiss, Senin (30/5/2022). Turut hadir Duta Besar Muliaman Hadad dalam pertemuan tersebut.

Graffenried menyampaikan dukungannya dalam upaya pencarian Eril –sapaan Emmeril. Selain bertemu Graffanried, Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– bersama Atalia bertemu juga dengan salah satu warga Bern, Heinrich, yang turut membantu adik Eril naik ke daratan saat berada di Sungai Aare.

Pertemuan tersebut dibaluti suasana haru. Heinrich pun menyampaikan simpatinya kepada Kang Emil dan keluarga. Sedangkan Kang Emil memberikan apresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada Heinrich.

Adapun proses pencarian Eril berjalan dengan intensif. Dilansir https://kemlu.go.id/bern, proses pencarian Eril di Sungai Aare menggunakan metode jalan kaki, perahu, drone, dan selam, pada Senin (30/5/2022). Pencarian mencakup area Eichholz sampai Wohlensee, dan fokus di antara pintu air Schwelenmaetelli.

Upaya pencarian Eril sendiri melibatkan Tim SAR, unsur Polisi, Polisi Maritim, dan Pemadam Kebakaran sebagai pilot drone. Perwakilan keluarga Gubernur Jabar, Elpi Nazmuzzaman, mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang turut mencari Eril.

“Kami mengucapkan terima kasih kepada warga negara Indonesia maupun warga setempat yang telah membantu keluarga kami di sana. Menguatkan Kang Emil, Teh Atalia dan adiknya Eril,” ucapnya.

  • Penulis: Pro Indonesia

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Majene Zoom Meeting Mendagri

    Pemkab Majene Zoom Meeting Mendagri

    • calendar_month Sen, 6 Mar 2023
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 43
    • 0Komentar

    MAJENE – Menjelang Ramadhan 1444 Hijriyah-2023 Masehi, Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Majene terus melakukan langkah-langkah strategis guna menekan inflasi di daerah ini. Untuk itu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Majene kembali mengikuti Vidio Conference (Vidcon) Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi Daerah diselenggarakan Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia (Kemendag RI) di Kegiatan Rakor di Pimpin Sekretariat […]

  • SMSI dan Kedubes Iran Sepakat Jalin Kerja Sama

    SMSI dan Kedubes Iran Sepakat Jalin Kerja Sama

    • calendar_month Rab, 1 Mei 2024
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 30
    • 0Komentar

    JAKARTA – Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Firdaus dan Duta Besar Republik Islam Iran untuk Indonesia HE Mr Mohammad Boroujerdi membahas kerja sama kedua belah pihak. “Kami membahas beberapa hal strategis yaitu pertukaran informasi dan muhibah kebudayaan dari masing-masing negara, termasuk kunjungan wartawan anggota SMSI ke Iran,” kata Firdaus dalam pertemuan silaturahmi SMSI […]

  • Pengurangan Alokasi TKD 2026, Sekretariat DPRD Sulbar Siap Lakukan Penyesuaian Program

    Pengurangan Alokasi TKD 2026, Sekretariat DPRD Sulbar Siap Lakukan Penyesuaian Program

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 26
    • 0Komentar

    MAMUJU – Sekretaris DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Arianto, Kabag Umum dan Keuangan, Stephanus BM, dan Pejabat Fungsional Sekretariat DPRD Sulbar, Muhammad Ghadafi menghadiri rapat kerja Pemprov Sulbar di Ballroom Andi Depu, Lt. 3 Kantor Gubernur Sulbar, Selasa 30 September 2025. Dipimpin langsung Gubernur Sulbar Suhardi Duka bersama Wakil Gubernur Salim S. Mengga, rapat kerja […]

  • Ridwan Kamil Imbau Warga Lapor Bila Ada Pungli Lebaran

    Ridwan Kamil Imbau Warga Lapor Bila Ada Pungli Lebaran

    • calendar_month Sel, 19 Apr 2022
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 181
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengimbau warga yang menjadi korban atau mengetahui adanya praktik pungutan liar THR lebaran agar segera melaporkan ke Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli) Jabar. Metode pelaporan yang paling cepat adalah melalui aplikasi Siberli atau Sistem Informasi Sapu Bersih Pungli. “Yang terdekat kalau masyarakat kena […]

  • Rencana Pembatalan Penghapusan Tenaga Honorer Jangan Hanya Angin Surga

    Rencana Pembatalan Penghapusan Tenaga Honorer Jangan Hanya Angin Surga

    • calendar_month Sel, 11 Apr 2023
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 30
    • 0Komentar

    JAKARTA – Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus meminta agar rencana pembatalan penghapusan Tenaga Honorer jangan hanya sebatas angin surga jelang Pemilu 2024. Karena itu, ia meminta Menteri Perencanaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB), Abdullah Azwar Anas, untuk segera merealisasikan permintaan Presiden untuk tidak melakukan penghapusan tenaga honorer itu. “Tolong juga kebijakan yang […]

  • Mengenal Polytron Fox-R, Harga Rp13 Jutaan Bisa Tempuh 130 Km!

    Mengenal Polytron Fox-R, Harga Rp13 Jutaan Bisa Tempuh 130 Km!

    • calendar_month Sen, 9 Okt 2023
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 77
    • 0Komentar

    Era kendaraan listrik kini semakin ramai dengan pemain baru, satu di antaranya adalah Polytron. Merek yang dikenal sebagai produk elektronik itu kini mulai menjajaki pasar motor listrik. Menariknya, Polytron memiliki produk yang cukup kuat di pasar motor listrik lewat Fox-R. Kira-kira motor listrik seperti apa yang ditawarkan Polytron? Sebelum membahas spesifikasinya, Polytron Fox-R dijual seharga […]

expand_less