Masjid Bersejarah
Menguji Kekuatan Tiang Masjid Al Anwar di Lampung
- calendar_month Ming, 2 Apr 2023
- visibility 28
- 0Komentar
Tak hanya sekitar 700 naskah dan buku agama berusia ratusan tahun yang ditulis dalam beberapa bahasa, Masjid Al Anwar juga menyimpan meriam buatan kolonial. Indonesia merupakan negara berpenduduk muslim terbesar di dunia. Menurut laporan The Royal Islamic Stategic Studies Centre (RISCC) tahun 2022, populasi umat Islam di tanah air sudah mencapai 237,56 juta jiwa dari […]
