Sulbar
Bahtiar Bersama Pemkab Jalan Sehat dan Pantau Pasar
- calendar_month Kam, 9 Jan 2025
- visibility 46
- 0Komentar
POLMAN – Pj Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin bersama pimpinan OPD Pemprov dan Kabupaten Polewali Mandar (Polman) menggelar jalan sehat di Polewali Mandar, Rabu 8 Januari 2025. Kunjungan silaturahmi ini sekaligus memantau perkembangan harga kebutuhan pokok di pasar tradisional Polewali Mandar. Saat ini perkembangan harga sejumlah komoditi cukup stabil dan pasokan terbilang aman. Bahtiar berharap tim […]
Bahtiar Ajak Masyarakat Kalumpang Perbanyak Menanam dan Manfaatkan Kearifan Pangan Lokal
- calendar_month Rab, 8 Jan 2025
- visibility 58
- 0Komentar
MAMUJU – Usai melaksanakan Umroh di tanah suci Mekkah, Pj Gubernur Sulawesi Barat Bahtiar Baharuddin langsung menemui masyarakat Sulbar. Hal ini dilakukan Bahtiar saat sehari setelah tiba di Mamuju. Kunjungan perdana di tahun 2025 ini, dilaksanakan di Kecamatan Kalumpang, Kabupaten Mamuju Sulbar. Dalam kunjungan ini Bahtiar memboyong para kepala OPD Pemprov Sulbar sekaligus bersama sama […]
Bahtiar Jamin Inflasi Sulbar Terkendali Jelang Nataru
- calendar_month Jum, 20 Des 2024
- visibility 46
- 0Komentar
MAMUJU – Penjabat Gubernur Sulawesi Barat Bahtiar Baharuddin menjamin inflasi sulbar dapat terkendali menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru). Pemprov melalui Dinas Ketahanan Pangan Sulawesi Barat bersama Pemkab Mamuju melaksanakan gerakan pangan murah atau pasar murah, Kamis 19 Desember 2024. Hadir langsung Pj Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin. Turut mendampingi Bupati Mamuju Sutinah Suhardi dan jajaran […]
Sulbar Tetap Zona Hijau Nilai Kepatuhan Pelayanan Publik Tahun 2024
- calendar_month Kam, 19 Des 2024
- visibility 28
- 0Komentar
MAMUJU – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat mendapat predikat kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik kategori Zona Hijau dari Ombudsman RI dalam acara Penganugerahan yang dilaksanakan di Graha Sandeq Kompleks Rujab Gubernur Sulbar, Rabu (18/12/2024) PJs Kepala Perwakilan Ombudsman Provinsi Sulbar Ismu Iskandar menjalankan serangkaian penilaian di berbagai lingkup lembaga. Tahun ini merupakan tahun ketiga dalam penilaian kepatuhan […]
Peredaran Uang Palsu Libatkan ASN Pemprov, Bahtiar Dukung Proses Hukum
- calendar_month Kam, 19 Des 2024
- visibility 26
- 0Komentar
MAMUJU – Terungkapnya peredaran uang palsu di Sulawesi Barat menjadi atensi penegak hukum, sejumlah tersangka telah diamankan. Dua tersangka diantaranya diketahui merupakan pegawai Pemprov Sulbar. Penjabat Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin menegaskan, belum mendapat informasi langsung dari APH. Namun ia sudah memerintahkan OPD terkait melakukan komunikasi dengan APH. Bahtiar menegaskan mendukung atas proses hukum yang berjalan. […]
Bahtiar Hadiri Upacara Penutupan Pendidikan Pembentukan Bintara Polri
- calendar_month Kam, 19 Des 2024
- visibility 25
- 0Komentar
MAMUJU – Penjabat Gubernur Sulawesi Barat Bahtiar Baharuddin menghadiri upacara penutupan pendidikan pembentukan bintara Polri Tahun Anggaran 2024 di SPN Mekkatta Polda Sulbar, Rabu (18/12/24). Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Barat (Kapolda Sulbar) Irjen Pol Adang Ginanjar memimpin langsung upacara penutupan Pendidikan Pembentukan Bintara (Diktukba) Polri Tahun Anggaran 2024. Upacara penutupan ini dihadiri oleh Pejabat Utama […]
Bahtiar Lantik Kepala BPKP Provinsi Sulbar, Kementerian Lembaga dan Pemda Harus Solid Membangun Daerah
- calendar_month Rab, 18 Des 2024
- visibility 39
- 0Komentar
MAMUJU – Penjabat Gubernur Provinsi Sulawesi Barat Bahtiar Baharuddin melantik Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Sulbar, Zulherizal, di Rujab Gubernur Sulbar, Selasa 17 Desember 2024. Bahtiar menyampaikan, pelantikan ini menjadi momentum untuk semakin memperkuat hubungan antara Kementerian Lembaga dan Pemda di Sulbar. Dirjen Politik dan Pemerintahan Umum Kemendagri ini menjelaskan Pemprov merupakan […]
Timsel Serahkan Nama 15 Orang Calon KI Sulbar, Seleksi Lanjut Tahapan Uji Kelayakan di DPRD
- calendar_month Rab, 18 Des 2024
- visibility 33
- 0Komentar
MAMUJU – Ketua Tim Seleksi Komisi Informasi Provinsi Sulawesi Barat menyerahkan hasil seleksi KI Sulbar ke Penjabat Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin, Senin (16/12/1/2024) Ketua Timsel Rahmat Idrus, mengatakan dengan diserahkannya hasil seleksi, maka tugas Timsel selesai, untuk selanjutnya menjadi kewenangan PJ Gubernur untuk melanjutkan ke tahap selanjutnya di DPRD Sulbar, yaitu uji kelayakan. Rahmat mengatakan, […]
Bahtiar Resmikan Etalase Anggrek dan Pembibitan Holtikultura
- calendar_month Jum, 13 Des 2024
- visibility 30
- 0Komentar
MAMUJU – Penjabat Gubernur Sulawesi Barat Bahtiar Baharuddin resmikan etalase anggrek dan pembibitan holtikultura di depan perkantoran Pemprov Sulbar, Kamis 12 Desember 2024. Hadir juga Wakapolda Sulbar, Kabinda Sulbar, Pj Sekprov Sulbar Amujib, Danlanal, Pengusaha, Petani, Penyuluh pertanian dan jajaran Pemprov Sulbar. Bahtiar juga menebar benih ikan di kolam milik Pemprov Sulbar, sekaligus melihat langsung […]
Suraidah Apresiasi Pasar Murah Pemprov Dilaksanakan di Area Gereja
- calendar_month Sen, 9 Des 2024
- visibility 29
- 0Komentar
MAMUJU – Wakil Ketua DPRD Sulbar St. Suraidah Suhardi mengunjungi Gerakan Pangan Murah (GPM) atau pasar murah yang dilaksanakan Pemprov melalui Dinas Ketahanan Pangan di Gereja Toraja, Minggu 8 Desember 2024. Pasar murah ini sesuai arahan Pj Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin menyasar daerah pelosok termasuk tempat gereja menjelang natal dan tahun baru. Hadir mendampingi Kadis […]
