Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » RAGAM » Persoalan Tapal Batas Lahan di Lutang, Hamzah-Jufri Sepakat Jaga Stabilitas Kamtibmas

Persoalan Tapal Batas Lahan di Lutang, Hamzah-Jufri Sepakat Jaga Stabilitas Kamtibmas

  • account_circle Pro Indonesia
  • calendar_month Sab, 21 Jan 2023
  • visibility 37
  • comment 0 komentar

MAJENE – Persoalan tapal batas lahan di Lingkungan Lutang Kelurahan Tande Timur Kecamatan Banggae Timur kini masih dalam proses hukum.

Meski telah menempuh jalur hukum, namun kedua pihak atas nama Hamzah dan Jufri Jalaluddin sepakat akan tetap menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif.

Hamzah adalah Warga Lingkungan Barane Dhua Kelurahan Baurung Kecamatan Banggae Timur sempat mencabut patok lahan yang terpasang dan dikembalikan kepada pihak Badan Pertanahan Nasional (BPN) Majene karena tidak sesuai berdasarkan sertifikat hak milik 664/Labuang yang bertempat di Jl. Trans Sulawesi Poros Majene-Mamuju Lingkungan Lutang.

“Penentuan tapal batas dengan tanda patok yang ditentukan BPN Majene melewati batas objek lahan milik saya,” ujar Hamzah, Sabtu (21/01/2023).

Ia juga menyampaikan ke pihak BPN Majene, bahwa batas lokasi miliknya berupa batas pematang empang di dukung berdasarkan sertifikat hak milik 199/ Baurung dengan luas 40,530 m2 atas nama pemegang hak Alm. Haji Muhammad Sunusi Tenggang yang merupakan orang tua dari Hamzah.

Ia menguraikan, jika mengacu sertifikat hak milik 664/Labuang milik Jufri Jalaluddin bahwa luas sekitar 20 m2 lahannya masuk. “Selama proses hukum tidak merugikan kedua pihak, maka dijamin tidak akan ada konflik,” akunya.

Sementara itu, pihak kepolisian terus berupaya melakukan pendekatan dan koordinasi dari kedua pihak, yaitu Hamzah dan Jufri Jalaluddin demi mencegah terjadinya konflik. (sr)

  • Penulis: Pro Indonesia

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemdaprov Konsolidasi Pembangunan dengan Pemda Kabupaten Kuningan

    Pemdaprov Konsolidasi Pembangunan dengan Pemda Kabupaten Kuningan

    • calendar_month Kam, 18 Jul 2024
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 44
    • 0Komentar

    KABUPATEN KUNINGAN — Penjabat Gubernur Bey Machmudin bertemu dengan jajaran Pemda Kabupaten Kuningan untuk menyamakan langkah guna memperkuat pembangunan yang jadi indikator makro Jabar seperti kemiskinan, pengangguran, stunting, dan laju pertumbuhan ekonomi. Bey berdiskusi dengan kepala perangkat daerah hingga camat dan lurah se – Kuningan yang dipimpin Penjabat Bupati Iip Hidajat di Pendopo Bupati Kuningan, […]

  • Gubernur Sulbar Apresiasi Pengabdian TNI AL sebagai adalah Jangkar Persatuan Indonesia

    Gubernur Sulbar Apresiasi Pengabdian TNI AL sebagai adalah Jangkar Persatuan Indonesia

    • calendar_month Sab, 1 Nov 2025
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 97
    • 0Komentar

    MAMUJU – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Suhardi Duka, menghadiri malam ramah tamah peringatan HUT ke-8 Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Mamuju, Kamis 30 Oktober 2025. Dalam sambutannya, Suhardi Duka menyampaikan apresiasi tinggi atas pengabdian TNI Angkatan Laut yang selama ini menjadi garda terdepan dalam menjaga kedaulatan laut Indonesia. “Patut kita panjatkan puji dan syukur ke […]

  • Dinsos P3A dan PMD Sulbar Susun Peta Jalan Program Kerja Tahun Anggaran 2026

    Dinsos P3A dan PMD Sulbar Susun Peta Jalan Program Kerja Tahun Anggaran 2026

    • calendar_month Rab, 7 Jan 2026
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 13
    • 0Komentar

    MAMUJU — Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P3A), serta Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat internal untuk membahas rencana program dan kegiatan tahun anggaran 2026, pada Selasa 6 Januari 2026. Berlangsung di Ruang Rapat Dinsos P3A dan PMD Sulbar, rapat dipimpin langsung oleh Pelaksana Tugas (Plt.) Kepala Dinsos […]

  • Sekda Jabar Dorong KUR bagi Pekerja Migran

    Sekda Jabar Dorong KUR bagi Pekerja Migran

    • calendar_month Sel, 15 Mar 2022
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 157
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Setiawan Wangsaatmaja menyosialisasikan skema baru Kredit Usaha Rakyat (KUR) Penempatan bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI) di Pullman Hotel, Kota Bandung, Selasa (15/3/22).   “Saya pikir sangat bagus karena dampak positifnya bagi para pekerja migran Indonesia ini mereka akan diringankan. Kan mereka itu perlu biaya untuk persiapan kepergian,” […]

  • Dekranasda Sulbar Siap Tunjukkan Kekayaan Wastra Lokal di Pameran Kriyanusa

    Dekranasda Sulbar Siap Tunjukkan Kekayaan Wastra Lokal di Pameran Kriyanusa

    • calendar_month Sel, 19 Agu 2025
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 30
    • 0Komentar

    MAMUJU – Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Sulawesi Barat menggelar rapat pemantapan keikutsertaan pada Pameran Kriyanusa Tahun 2025. Rapat yang dipimpin langsung oleh Ketua Dekranasda Sulbar, Ny. Harsinah Suhardi, ini berlangsung di Room Theater Kantor Gubernur Sulawesi Barat pada Senin, 18 Agustus 2025. Pameran Kriyanusa 2025 akan diselenggarakan pada 3 hingga 7 September 2025 di […]

  • Perkuat Mitigasi, BPBD Sulbar Ikuti Evaluasi Mendalam Gempa Merusak

    Perkuat Mitigasi, BPBD Sulbar Ikuti Evaluasi Mendalam Gempa Merusak

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Pro Indonesia
    • visibility 59
    • 0Komentar

    MAMUJU – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) mengikuti Webinar Evaluasi Gempabumi Merusak 2025 yang diselenggarakan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bersama InaTEWS, Rabu 10 Desember 2025. Kegiatan ini bertujuan mengkaji berbagai kejadian gempabumi merusak di Indonesia serta meningkatkan literasi dan kapasitas masyarakat terkait upaya mitigasi melalui penerapan teknologi Seismic […]

expand_less