Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » OLAHRAGA » Halaman "5"

OLAHRAGA

Ini adalah contoh deskripsi untuk kategori olahraga

Indonesia Kembali Dipilih Jadi Tuan Rumah Piala Dunia Sepak Bola

Indonesia Kembali Dipilih Jadi Tuan Rumah Piala Dunia Sepak Bola

  • calendar_month Jum, 30 Jun 2023
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 34
  • 0Komentar

Indonesia sudah siap dengan infrastruktur pertandingan berstandar FIFA. Belum luntur dari ingatan pengumuman pembatalan posisi Indonesia sebagai tuan rumah putaran final sepak bola Piala Dunia U-20, pada 29 Maret 2023. Kini, sebuah kejutan baru kembali dimunculkan oleh FIFA. Federasi Sepak Bola Internasional itu, lewat sidang dewan di markas besar mereka di Jenewa, Swiss, Jumat (23/6/2023), […]

Menyiapkan Tondano Jadi Arena Olahraga Internasional

Menyiapkan Tondano Jadi Arena Olahraga Internasional

  • calendar_month Sab, 3 Jun 2023
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 42
  • 0Komentar

Lebih 1.000 wisatawan per bulan datang menikmati kesejukan udara sekitar Danau Tondano. Upaya mengembalikan pamor dan pesona danau vulkanik, yang merupakan rumah ikan endemik bernama payangka, tengah gencar dilakukan. Sulawesi Utara bukan hanya terkenal karena Taman Nasional Bunaken. Provinsi dengan moto Si Tou Tumou Tou itu juga memiliki objek wisata cantik lainnya, salah satunya adalah Danau Tondano. […]

Presiden Jokowi Tekankan Tiga Poin kepada Menpora Dito Ariotedjo

Presiden Jokowi Tekankan Tiga Poin kepada Menpora Dito Ariotedjo

  • calendar_month Sel, 4 Apr 2023
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 33
  • 0Komentar

JAKARTA – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memberikan tiga arahan kepada Ario Bimo Nandito Ariotedjo atau Dito Ariotedjo yang baru saja dilantik menjadi Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Senin (03/04/2023). “Ada tiga poin dari Pak Presiden,” ungkap Dito dalam keterangan persnya usai pelantikan, di Istana Negara, Jakarta. Pertama, Kepala Negara meminta agar dalam keikutsertaan di […]

Jokowi Desak Percepat Transformasi Sepak Bola Indonesia

Jokowi Desak Percepat Transformasi Sepak Bola Indonesia

  • calendar_month Ming, 2 Apr 2023
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 27
  • 0Komentar

Presiden Joko Widodo meminta semua pihak untuk tidak menyalahkan satu dan lainnya terkait pembatalan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023 oleh FIFA. PSSI juga diminta mempercepat penyelesaian Peta Biru Transformasi Sepak Bola Indonesia 2023-2045. Tujuh foto hitam putih menampilkan wajah muram dan sebagian tertunduk dari anak-anak muda berkaus lambang burung garuda di dada […]

Habib Alfarizi, Pebulutangkis Muda Mengasah Talenta di Amerika Serikat

Habib Alfarizi, Pebulutangkis Muda Mengasah Talenta di Amerika Serikat

  • calendar_month Ming, 2 Apr 2023
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 55
  • 0Komentar

Habib, demikian sapaan akrab Habib Alfarizi. Ia salah seorang sosok talenta muda Bulutangkis yang pernah dimiliki Bangsa ini. Sejak usia 6 tahun sudah mengenal dan tekun berlatih olahraga badminton di klub pertamanya Tunas Bungo Sakti yang ada di Kota Jambi. Di klubnya inilah Habib kecil mulai tekun berlatih bulutangkis. Sang Ayah lah yang pertama kali […]

Pemain persija bambang pamungkas terima trofi piala presiden dari jokowi

Saat Bepe Kehilangan Medali Juara Piala Presiden

  • calendar_month Sen, 19 Feb 2018
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 36
  • 0Komentar

Keberhasilan Persija Jakarta keluar sebagai juara Piala Presiden 2018 tak lepas dari permainan Riko Simanjuntak. Bagaimana perasaan “Si Kancil” usai merebut gelar juara pertamanya? Riko bergabung dengan Persija pada awal musim 2018 ini. Perannya pun langsung menjadi sentral karena kerap menjadi motor permainan tim asuhan Teco Cugurra tersebut. Sayang, perayaan juara Persija terganggu oleh merangseknya […]

Persija luncurkan jersey dan skuat

Jersey Persija Laku Keras Usai Juara Piala Presiden

  • calendar_month Sen, 19 Feb 2018
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 36
  • 0Komentar

Keberhasilan Persija Jakarta memboyong trofi Piala Presiden 2018 disambut gegap gempita oleh publik Ibu Kota. Puasa gelar juara selama 17 tahun akhirnya dituntaskan pada ajang pramusim tersebut. Dan imbas dari sukses Macan Kemayoran itu tak lain adalah larisnya penjualan jersey dan sejumlah atribut khas skuat kebanggaan The Jakmania itu. Para penjual pun ketiban rezeki yang […]

Pemain persija jakarta marko simic saat tendangan salto

Marko Simic Kelelahan Usai Arak arakan Juara Piala Presiden

  • calendar_month Sen, 19 Feb 2018
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 52
  • 0Komentar

Bintang Persija Jakarta Marko Simic tak tampak di acara syukuran bersama pelindung dan pembina klub itu, Wakapolri Sjafrudin. Rupanya, pemain asal Kroasia itu kelelahan usai usai mengikuti arak-arakan juara pada Minggu 18 Februari 2018. Simic pun dibuat kaget begitu antusiasme Jakmania merayakan juara event pra musim seperti Piala Presiden. “Simic dapat kami laporkan kelelahan. Dia […]

Pemain persija jakarta riko simanjuntak

Galeri Foto Klub Sepakbola Indonesia Persija Jakarta

  • calendar_month Sen, 19 Feb 2018
  • account_circle Pro Indonesia
  • visibility 35
  • 0Komentar

Persija (singkatan dari Persatuan Sepak Bola Indonesia Jakarta) adalah sebuah klub sepak bola Indonesia yang berbasis di Jakarta. Persija saat ini berlaga di Liga Indonesia. Persija didirikan pada 28 November 1928, tepat sebulan setelah Sumpah Pemuda, dengan cikal bakal bernama Voetbalbond Indonesische Jacatra (VIJ). VIJ merupakan salah satu klub yang ikut mendirikan Persatuan sepak bola […]

expand_less