RAGAM
Tak Ada Daging, Kerang pun Bisa Dimasak Rendang
- calendar_month Ming, 5 Mar 2023
- visibility 58
- 0Komentar
Rendang daging mungkin sudah umum, tapi pernahkah anda mencicipi rendang kerang? Sumatra Barat adalah salah satu surga kuliner tradisional Nusantara. Seorang penulis buku resep masakan kelahiran Padang Panjang bernama Sri Owen lewat bukunya The Home Book Of Indonesia Cookery terbitan 1976 menyatakan, tak akan cukup jari tangan untuk menghitung aneka makanan dan masakan unik khas Ranah Minang. […]
Andi Syukri Harap Mahasiswa IPMMY Tingkatkan Gotong royong
- calendar_month Sab, 4 Mar 2023
- visibility 34
- 0Komentar
MAJENE – Pendidikan ke perguruan tinggi merupakan cita-cita bagi semua pelajar termasuk para pelajar yang masih berada di jenjang sekolah menengah atas atau bahkan jenjang yang berada di bawahnya. Untuk itu, melanjutkan pendidikan sampai ke perguruan tinggi memang menjadi cita-cita terbaik yang dapat di angankan dan harus diwujudkan demi kemajuan daerah dan bangsa. Hal ini, dipaparkan […]
Jokowi Harap Pemda Identifikasi Bencana di Daerahnya
- calendar_month Kam, 2 Mar 2023
- visibility 33
- 0Komentar
MAJENE – Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo (Jokowi) mengemukakan kepada setiap Pemerintah Daerah (Pemda) untuk mengidentifikasi bencana yang ada di daerahnya. Setiap Pemda juga bisa menyiapkan pendanaan serta masukan risiko bencana dalam rencana pembangunan dan investasi, karena Pemda dan BPBD sebagai ujung tombak penanggulangan bencana. Penyampaian Presiden Joko Widodo ini, dikutip Bupati Majene Andi […]
Pendataan Memang Bukan Pendaftaran
- calendar_month Jum, 24 Feb 2023
- visibility 45
- 0Komentar
Pendataan Memang Bukan Pendaftaran Catatan Hendry CH Bangun Saya sebenarnya tidak ingin seperti berpolemik dengan Wina Armada Sukardi, pakar hukum pers yang dua periode menjadi anggota Dewan Pers dan pernah menjabat Sekjen Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, terkait artikelnya “Tidak Ada Kewajiban Perusahaan Pers Mendaftar di Dewan Pers”. Mengapa? Ada dua alasan. Pertama, saya sudah […]
Dewan Pers Dilarang Minta Perusahaan Pers Melakukan Pendaftaran
- calendar_month Jum, 24 Feb 2023
- visibility 69
- 0Komentar
Dewan Pers Dilarang Minta Perusahaan Pers Melakukan Pendaftaran Oleh: Wina Armada Sukardi (Pakar hukum pers dan Kode Etik Jurnalistik) Ini persoalan prinsip bagi pelaksanaan kemerdekaan pers Sampai sekarang masih banyak salah kaprah dan sesat dalam urusan pendaftaran badan usaha atau badan hukum pers ke Dewan Pers. Masih banyak pernyataaan, “Oh, ini belum dapat disebut sebagai produk […]
Perusahaan Pers Startup Siap-siap Gigit Jari dengan Terbitnya Perpres Keberlanjutan Media
- calendar_month Jum, 24 Feb 2023
- visibility 59
- 0Komentar
Perusahaan Pers Startup Siap-siap Gigit Jari dengan Terbitnya Perpres Keberlanjutan Media Oleh: Sihono HT (Ketua SMSI DIY, Founder Media Startup Wiradesa.co) Presiden Republik Indonesia (RI) berencana menerbitkan Peraturan Presiden (Perpres) tentang Keberlanjutan Media. Kini Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) dan Dewan Pers sedang berpacu, adu cepat, mengusulkan draft rencana perpres tersebut. Ada dua usulan draft […]
Kades Buttu Baruga Nyatakan Siap Dukung Pesta Demokrasi yang Aman dan Nyaman
- calendar_month Rab, 22 Feb 2023
- visibility 42
- 0Komentar
MAJENE – Tahapan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang kini mulai berjalan tentu menjadi harapan bersama agar tetap berjalan aman, nyaman dan demokratis. Harapan kelancaran Pemilu 2024, juga mendapat dukungan dari Kepala Desa Buttu Baruga Kecamatan Banggae Timur Arifin. “Menjaga ketertiban dan keamanan Pemilu, baik sebelum maupun setelahnya adalah tanggung jawab bersama yang tidak bisa ditawar-tawar,” […]
Filkes Unsulbar Gelar Seminar Internasional dan Launching Unsulbar Coastal
- calendar_month Sel, 21 Feb 2023
- visibility 44
- 0Komentar
MAJENE – Indonesia masih menjadi negara berkembang dengan berbagai masalah kesehatan pada masyarakat terutama dampak paparan asap rokok. Terlihat, bahwa Indonesia adalah rumah bagi hampir 33,8 persen perokok penduduk dewasa dan 19,2 persen perokok muda usia 13 hingga 15 tahun. Seperti, Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menjadi provinsi dengan persentase perokok berat terbesar secara nasional mencapai […]
Pemdes-PHBI Bonde Peringati Isra Mi’raj
- calendar_month Ming, 19 Feb 2023
- visibility 39
- 0Komentar
MAJENE – Peristiwa Isra Miraj adalah keajaiban kedua setelah turunnya wahyu Alqur’an, sehingga penting bagi umat Muslim untuk tidak membiarkan peringatan peristiwa Isra Miraj berlalu begitu saja. Isra Miraj merupakan salah satu peristiwa penting dalam sejarah Islam yang mengisahkan perjalanan rohani Nabi Muhammad SAW untuk mendapat perintah dari Allah SWT menjalankan shalat lima waktu. peristiwa Isra […]
Musrenbang Kelurahan Galung 2023, Didominasi Pembangunan Fisik
- calendar_month Sab, 18 Feb 2023
- visibility 44
- 0Komentar
MAJENE – Pemerintah Kelurahan Galung Kecamatan Banggae menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) 2023 di Aula Kantor Lurah Galung, Jumat (17/02/2023). “Musrenbang 2023 ini, untuk usulan pembangunan Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) 2024,” sebut Arman Lurah Galung. Musrenbang tingkat Kelurahan Galung dengan tema Sinergitas Percepatan Pembangunan Infrastruktur yang Berwawasan Lingkungan Dalam Menciptakan Pemerataan Pembangunan Menuju Majene […]
